Ini Dia Daftar Harga Part Suzuki GSX-S150 Touring, Mulai Dari 42 Ribuan!
IndoRide.com – Assalamualaikum brosist, salam geber sampai redline! Suzuki GSX-S150 Touring Edition resmi dirilis oleh PT. Suzuki Indomobil Sales pada hari Sabtu, 8 Juli 2017 kemarin di arena Pekan Raya Jakarta brosist. Dilahirkan sebagai motor nakedbike yang ergonominya bersahabat, tentu image Touring sangat lekat kepada motor ini. Nah, Suzuki akhirnya merilis versi Touringnya nih bro!